
Personal details
-
Born:
- Birthday: 1976-12-25
- Born Place: Amerika Serikat
Christina Villa
Christina adalah alumnus The Actors Studio Drama School di New York yang telah tampil di berbagai produksi teater. Ia mencuri perhatian lewat perannya sebagai Rosa Barranco di film Wanted Man (2024), beradu akting dengan Dolph Lundgren dan Kelsey Grammer. Selain itu, ia juga membintangi rom-com Dressed for Love untuk Lifetime, serta aktif sebagai produser acara amal untuk mendukung imigran di El Paso.